Arti kredit penunjang dalam Kamus Istilah Ekonomi

Berikut ini adalah penjelasan tentang kredit penunjang dalam Kamus Istilah Ekonomi

kredit penunjang — back up fine

fasilitas kredit yang diberikan oleh bank kepada penerbit surat berharga komersial (commercial paper), untuk menutup kewajiban penerbit apabila surat berharga komersial tersebut jatuh tempo

kredit penunjang
Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare