Arti Adrenalin dalam Kamus Istilah Kesehatan

Berikut ini adalah penjelasan tentang Adrenalin dalam Kamus Istilah Kesehatan

Adrenalin

Zat yang dilepaskan ke dalam aliran darah oleh kelenjar adrenal. Hormon ini dikenal sebagai hormon \stres\, karena sekresinya meningkat selama stres dan ketegangan. Adrenalin menyebabkan perubahan dalam tubuh, seperti denyut nadi dipercepat, dilatasi pupil, dan aliran darah meningkat ke otot-otot ekstremitas bawah.

Adrenalin
Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare