Arti rasamala dalam Kamus Bahasa Indonesia

Berikut ini adalah penjelasan tentang rasamala dalam Kamus Bahasa Indonesia

rasamala — ra.sa.ma.la
• kayu rasamala
• pohon yang berdaun tunggal, berwarna hijau, dan berbentuk bulat telur dengan tepi bergerigi, berbatang tegak lurus, tingginya mencapai 50 m, garis tengah batang mencapai 1,5 m, kulit batang pecah-pecah dan mengelupas berwarna abu-abu kemerah-merahan atau cokelat muda, kayunya berbau harum; Altingia excelsa
rasamala
Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare