Singkatan Latin Farmasi dalam Resep Obatdan artinya

Singkatan Latin Farmasi dalam Resep Obatdan artinya, berawalan huruf P, page: 2

paa (applicandus, a, um)

Sakit

pc (post cibus, -cibo, -cibum)

Sehabis makan

pd (pro dosi)

Untuk satu dosis

pd sing (pro dosi singulari)

Untuk satu dosis

pim (periculum in mora)

Berbahaya pada penundaan

pm (posf meridiem)

Setelah tengah hari

po (per os)

Melalui mulut

part effect (parti affectae)

Bagian yang sakit

part do! (parts dolente)

Pada bagian yang sakit

part vie (partitus vicibus)

Dalam dosis bagi

parv (pervus, a, um, parvulum, a, um)

Kecil, sedikit, sedikit sekali, bayi,…

per bid (rid (per dibuum, triduum)

Untuk jangka waktu dua hari,…

ping (pinguis, is)

Lemak, gemuk, berlemak

poc (poculum, i)

Cangkir

pp (partes)

Bagian

pro dos (pro dose)

Untuk satu dosis

pro pot s (pro potu sumendus, a, um)

Dipakai sebagai minuman

pro rat aet (pro, ratione aetatis)

Menurut usianya

pro red (pro recfo)

Secara rektal, di pantat

pro ureth (pro urethra)

Secara urethral, dilubang kencing

pro us ext (pro usu extremo)

Untuk pemakaian luar

pro vagin (pro vagina)

Vaginal, dimasukkan ke vagina

pro luc (proxima luce)

Pada hari berikutnya

pt - (perstetur)

Hendaknya diteruskan

pulv ten (pulvis tenuis)

Serbuk halus

HomeSearchBookmarkShare