Arti Apfokus dalam Kamus Istilah Astronomi

Berikut ini adalah penjelasan tentang Apfokus dalam Kamus Istilah Astronomi

Apfokus

jarak terjauh sebuah benda terhadap titik fokus elips orbitnya. Misalnya, jarak terjauh Bumi dari Matahari disebut dengan aphelion. Dalam sistem Bulan � Bumi, namanya apogee. Dalam sistem bintang ganda, namanya apastron. Bumi berada di aphelion saat bulan Juli.

Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare