Arti Hercules dalam Kamus Istilah Astronomi

Berikut ini adalah penjelasan tentang Hercules dalam Kamus Istilah Astronomi

Hercules

Sebuah rasi di langit belahan utara, dinamakan menurut pahlawan mitologi Yunani. Salah satu ciri terpenting rasi ini ialah kelompok bulat bernama M13. Ia berada sejauh 22.500 tahun cahaya dan mengandung 300.000 bintang. Alpha Hercules juga diberi nama ras Algethi, ialah sebuah bintang raksasa merah, kira-kira 5000 kali garis tengah Matahari.

Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare