Arti absolute ownership dalam Kamus Istilah Asuransi

Berikut ini adalah penjelasan tentang absolute ownership dalam Kamus Istilah Asuransi

absolute ownership — Pemilikan mutlak

Kepentingan atau hak tertanggung atas miliknya yang tidak dibatasi atau bebas dan kualifikasi atau pembatasan lain sehingga tidak dapat dikenakan padanya kecuali dengan persetujuannya.

Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare