Berikut ini adalah penjelasan tentang cash surrender value dalam Kamus Istilah Asuransi
Jumlah uang tunai yang tersedia pada saat polis batal sebelum akhir masa pertanggungan. Uang tunai tersebut sudah dikurangi biaya administrasi, pinjaman polis beserta bunga, dll.