Berikut ini adalah penjelasan tentang angin pasat dalam Kamus Istilah Meteorologi
Angin yang bertiup dari pias tekanan tinggi subtropik yang berpusat di sekitar 30o - 40o lintang utara dan di sekitar 30o - 40o lintang selatan menuju ke arah khatulistiwa. Arah angin dari timur laut bagi angin pasat di belahan bumi utara dan dari arah tenggara bagi angin pasat di belahan bumi selatan.