Arti DIF dalam Kamus Istilah Meteorologi

Berikut ini adalah penjelasan tentang DIF dalam Kamus Istilah Meteorologi

DIF

Singkatan dari “diffuse”. Digunakan dalam bahasa laporan cuaca penerbangan untuk menyatakan adanya dasar awan baur dan tidak rata sehingga sulit ditentukan ketinggiannya.

Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare