Arti halo dalam Kamus Istilah Meteorologi

Berikut ini adalah penjelasan tentang halo dalam Kamus Istilah Meteorologi

halo

Salah satu dari macam fenomena fotometeor atau fenomena optik atmosfer; bentuknya berupa busur lingkaran berwarna keputih- putihan yang terdapat di sekeliling bulan atau matahari. Fenomena tersebut terjadi karena sinar matahari atau sinar bulan dibiaskan oleh kristal-kristal es dalam Sirus atau di balik udara yang banyak mengandung kristal es yang saat itu menutupi bulan atau matahari.

Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare