Arti kemantapan atmosfer dalam Kamus Istilah Meteorologi
Berikut ini adalah penjelasan tentang kemantapan atmosfer dalam Kamus Istilah Meteorologi
kemantapan atmosfer — atmospheric stability
Sifat atmosfer yang dicirikan dengan laju susut suhu udara dalam kolom atmosfer lebih kecil daripada laju susut suhu adiabat kering. Lihat: metode gugus.