Arti stasiun cuaca bergerak dalam Kamus Istilah Meteorologi

Berikut ini adalah penjelasan tentang stasiun cuaca bergerak dalam Kamus Istilah Meteorologi

stasiun cuaca bergerak — mobile weather station

Perangkat alat pengamatan cuaca yang ditempatkan pada kendaraan yang dapat berpindah-pindah. Biasanya digunakan untuk melakukan pengamatan cuaca di tempat-tempat yang tidak ada stasiun cuaca tetap.

Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare