Arti Frame per second (fps) dalam Kamus Istilah Perfilman

Berikut ini adalah penjelasan tentang Frame per second (fps) dalam Kamus Istilah Perfilman

Frame per second (fps)

Sebuah film 35mm berputar dalam kamera dengan kecepatan normal menghasilkan 24 frame perdetiknya sehingga bila banyak frame yang diputar tiap detiknya aksi dari subyek akan diperlambat ketika diproyeksikan dalam kecepatan normal. Bila lebih sedikit dari 24 frame yang diputar maka aksi tampat dipercepat bila diproyeksikan dengan kecepatan normal.

Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare