Arti Karbopirit dalam Kamus Istilah Pertambangan

Berikut ini adalah penjelasan tentang Karbopirit dalam Kamus Istilah Pertambangan

Karbopirit

batubara yang mengandung 5% - 20% sulfida-sulfida terutama pirit dan mempunyai berat jenis 1.5 � 2.5dapat juga berarti microlithotype batubara jenis apa saja yang mengandung 5% - 20% volume besi di sulfida (pirit dan markasit). Karbopirit banyak ditemukan pada lapian batubara yang batuan atapnya merupakan bahan sedimen laut. Pirit dalam karbopirit biasanya bersenyawa erat dengan batubara sehingga tidak dapat terpisah dengan penggerusan.

Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare