Arti Vein dalam Kamus Istilah Pertambangan

Berikut ini adalah penjelasan tentang Vein dalam Kamus Istilah Pertambangan

Vein

suatu lapisan, endapan atau letakan yang tipis (sempit) bahan galian atau batuan mengandung biji berbentuk tidak teratur dan berbeda dengan formasi (batuan) sekelilingnya. Suatu lapisan tipis batubara adakalanya juga disebut vein.

Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare