Arti tumpang sari dalam Kamus Istilah Pertanian

Berikut ini adalah penjelasan tentang tumpang sari dalam Kamus Istilah Pertanian

tumpang sari

sari; bercocok tanam dengan menanam dua jenis tanaman atau lebih secara serentak dengan membentuk barisan-barisan lurus untuk tanaman yang ditanam secara berseling pada satu bidang tanah

Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare