Arti Nelson Mandela dalam Kamus Istilah Politik

Berikut ini adalah penjelasan tentang Nelson Mandela dalam Kamus Istilah Politik

Nelson Mandela

seorang pemimpin Kongres Nasional Afrika Selatan yang berjuang untuk menghilangkan dis-kriminasi ras (warna kulit) yang melanggar HAM dan sangat merugikan penduduk asli. Setelah melalui per-juangan yang panjang, lama dan berliku perjuangannya berhasil dan Nelson Mandela menjadi Presiden setelah partainya ANC menang dalam pemilu

Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare