Arti Sanyo Kaigi dalam Kamus Istilah Politik

Berikut ini adalah penjelasan tentang Sanyo Kaigi dalam Kamus Istilah Politik

Sanyo Kaigi

dewan penasehat yang dibentuk pada zaman penjajahan Jepang dalam rangka mempersiapakan kemer-dekaan Indonesia yang berfungsi sebagai cikal bakal kabinet. Anggotanya terdiri dari Abikusno Tjokrosujoso, Ki Hajar Dewantara, Moh Hatta, Rasyid, Soepomo bertanggung jawab untuk mempersiapkan jawaban-jawaban atas pertanyaan yang diajukan pemerintah kolonial Jepang mengenai berbagai masalah yang berkaitan dengan soal-soal keagamaan

Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare