Berikut ini adalah penjelasan tentang anju dalam Kamus Batak-Indonesia
manganju, berlaku sabar, bersabar hati, toleran, berlapang hati. sianjuon do hami, bersabarlah atas kami. manganjuanju, selalu bersikap sabar dan toleran. roha na mangaju, sikap bersabar hati, sikap berhati lapang. masianjuanjuan, saling toleran dan memaafkan, sabar satu sama lain.