Berikut ini adalah penjelasan tentang bada dalam Kamus Batak-Indonesia
perkelahian, perlawanan, percekcokan, perbantahan, pertengkaran, perselisihan. marbada, bertengkar, bercekcok, bersengketa. marbadai, saling berbantah, saling berkelahi. parbadabada, orang yang suka bertengkar. mamadai, memarahi, mencaci. pabadabada, menggalakkan orang untuk berkelahi. aha badam tusi, apa perselisihanmu dengan dia. badabada biang, berkelahi seperti anjing. artinya: sebentar-sebentar bertengkar, lalu segera berdamai lagi. bada rohana, culas, pendengki, suka mencibirkan orang, suka mencari pertengkaran.