Arti lapa dalam Kamus Batak-Indonesia

Berikut ini adalah penjelasan tentang lapa dalam Kamus Batak-Indonesia

lapa

I. mangalapa, membedah, mengeluarkan isi perut binatang yang disembelih. II. lapalapa, kulit padi, yang masih tinggal sewaktu menumbuknya. tardege pangalapaan, kotor karena terinjak tempat dimana dikeluarkan isi perut ternak yang disembelih. dikatakan mengenai seorang tukang sekongkol: namanya jadi buruk karena ikutserta dalam pencurian.

Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare