Arti sagan dalam Kamus Batak-Indonesia

Berikut ini adalah penjelasan tentang sagan dalam Kamus Batak-Indonesia

sagan

saganon, bongkah-bongkah, potongan-potongan kayu api yang besar-besar yang dibakar untuk seorang ibu yang baru bersalin supaya ia tetap panas. P.B: unang pos roham marhalangulu saganon, janganlah berlaku semberono dengan memakai potongan kayu api sebagai bantal, mungkin kayu api itu terbakar, dan membakar engkau, artinya: janganlah membuat seseorang menjadi sahabat yang dapat merugikan engkau, jangan bersandar pada orang yang tak beres.

sagan
Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare