Arti salpu dalam Kamus Batak-Indonesia

Berikut ini adalah penjelasan tentang salpu dalam Kamus Batak-Indonesia

salpu

lewat, lampau, lalu, terlewat. salpu sataon, setelah setahun. dung salpu i, setelah itu. manalpuhon, manalpui, melampaukan, melewatkan, melebih-lebihi, melewati. masalpuhu, melebihi, melewati, kelewat batas. pasalpuhon, membiarkan sesuatu lewat, melewatkan sesuatu. sisalpusalpu langka, pekerjaan atau keadaan dalam hal mana orang terlambat datang. tolu ari salpu, tiga hari yang lampau.

salpu
Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare