Arti talaga dalam Kamus Batak-Indonesia

Berikut ini adalah penjelasan tentang talaga dalam Kamus Batak-Indonesia

talaga

ruang tengah dalam rumah, papan lebar yang dipasang dari muka sampai ke belakang rumah, dianggap tempat itu paling rendah, dimana tak disuruh duduk orang yang terhormat. partalaga, ibu rumah oleh sebab pekerjaannya dilakukan disana.

Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare