Arti adu dalam Kamus Karo-Indonesia

Berikut ini adalah penjelasan tentang adu dalam Kamus Karo-Indonesia

adu
— disuruh berkelahi
contoh: adu du kau ia ras seninana
arti: kau suruh dia berkelahi dengan saudaranya
— lagu
— mengadu
contoh: ku aduken kau kari man polisi ah
arti: kuadukan kau nanti kepada polisi


Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare