Arti ari dalam Kamus Karo-Indonesia

Berikut ini adalah penjelasan tentang ari dalam Kamus Karo-Indonesia

ari
— ya
contoh: dekah nari ari
arti: lama sekali ya.
— mari
contoh: ari kol
arti: mari ke sini!
— kan
contoh: ma bage ari
arti: kan begitu
— pesta kecil untuk memberi semangat kepada seseorang yang baru keluar dari penjara
contoh: sanga wari Minggu e ibahan ngari-ari ia
arti: hari Minggu nanti diadakan pesta kecil untuk memberi semangatnya



Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare