Arti diker dalam Kamus Karo-Indonesia

Berikut ini adalah penjelasan tentang diker dalam Kamus Karo-Indonesia

diker — diker-diker
— upah mata; hadiah
contoh: bereken diker-diker mata kalak siudat barang ndu ah ndait
arti: berikan hadiah kepada orang yang menemukan barangmu itu tadi
— pelit
contoh: kaka ah mediker kai kadena pe la terpindo
arti: abang itu sangat pelit, apa pun tak terterima

Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare