Kamus Lengkap Karo-Indonesia - Kamus Bahasa Daerah Indonesia

Kamus Lengkap Karo-Indonesia - Kamus Bahasa Daerah Indonesia, berawalan huruf E, page: 2

embut (embut-embut)

ubun-ubun

emhahken

antarkan

emo (ngemo)

memburuh

empak

kepada

empas (iepasken)

dihempaskan

empat

empat

empet

keras

empi (empi-empi)

tiupan

empo

kawin (dipakai untuk pria)

empu

milik

empung

nenek dari nenek; moyang

empung butara

bayi yang telah mati dalam…

ena

awas

enah (enahken)

cecerkan

encek (iencekken)

diungkit kembali

enceng

membuat orang, benci

enda

ini

endam

beginilah

ende (ngendeken)

menyanyikan

endek (endekken)

langkahkan

endem

tidak panas

endeng

tahi lalat

endes (endesken)

serahkan

endi

enak

endik (endik-endik)

bujuk

endo

minta

enduduk

nama tumbuh-tumbuhan yang zat buahnya…

enem

enam

engem (iengemna)

dikulumnya

enggo

sudah

HomeSearchBookmarkShare