Daftar kata-kata bahasa Karo dan terjemahannya dalam bahasa Indonesia, halaman 7

Kata bahasa Karo-Indonesia, halaman 7.
Terjemahan kata bahasa Karo-Indonesia

anje

pelan

anjem

tolak

anjing

anjing

anju (nganju)

memukul tapi tidak sampai

anjung (nganjungken)

disanjungkan

anjur (penganjur)

pembimbing

anta

mengukur berat benda dengan cara…

antan

diangkat (untuk diterka beratnya)

antar

antar

anti

anti

antik

hantam (biasanya permainan)

antil (antil-antil)

anting-anting (nama perhiasan emas yang…

anting

anting-anting; perhiasan pada telinga wanita

anto (nganto)

melawan (biasa dikatakan pada kambing)

antu

hantu

antuk

tabrak

antung (antung-antung)

gantung

antusi

artikan

anu

anu

anuk (anuk-anuk)

aru (tumbuh-tumbuhan); pohon aru

anus

serat yang terdapat pada pelepah…

apa

mana

apade

di mana

apah

anu

apai

yang mana

apar (apar-apar)

tikar yang sudah robek-robek

ape

tidak (sering dipergunakan dalam folklor)

api

api

api-api

kunang-kunang

apih (ngapihi)

berutang

HomeSearchBookmarkShare