Berikut ini adalah penjelasan tentang alkohol dalam Kamus Bahasa Indonesia
- alkohol — al.ko.hol
•
senyawa organik dengan gugus OH pada atom karbon jenuh
•
cairan tidak berwarna yang mudah menguap, mudah terbakar, dipakai dalam industri dan pengobatan, merupakan unsur ramuan yang memabukkan dalam kebanyakan minuman keras; C2H5OH; etanol

Lihat juga