Berikut ini adalah penjelasan tentang alpaka dalam Kamus Bahasa Indonesia
- alpaka — al.pa.ka
•
metal paduan nikel, tembaga, dan seng yang berkilap seperti perak
Contoh: sendok alpaka lebih murah daripada sendok perak
•
jenis hewan menyusui seperti domba berleher panjang yang diternakkan di Peru dan menghasilkan wol

Lihat juga