Berikut ini adalah penjelasan tentang babar dalam Kamus Bahasa Indonesia
- kebabaran — babar — ke.ba.bar.an
- kedapatan sedang melakukan kejahatan (mencuri, merampok, berzina, dan sebagainya); tertangkap basah
- membabar — babar — mem.ba.bar
•
membentang; mengembang
•
mewarnai dengan soga dan sebagainya (dalam proses pembuatan kain batik)
- babar — ba.bar
•
[Lihat {bebar}]
•
menjadi banyak; membiak; bertambah
Lihat juga