Arti baik-baik dalam Kamus Bahasa Indonesia

Berikut ini adalah penjelasan tentang baik-baik dalam Kamus Bahasa Indonesia

baik-baik — ba.ik-ba.ik
• hati-hati
Contoh: baik-baik membawa diri di perantauan; baik-baik di jalan
• tidak jahat; terhormat (tentang kelakuan, budi pekerti, keturunan, dan sebagainya); jujur
Contoh: dia bukan orang jahat, melainkan orang baik-baik; dia ingin agar anaknya kawin dengan keturunan orang baik-baik; kau harus jadi orang baik-baik, jangan suka menipu
• dengan sungguh-sungguh; dengan kesungguhan hati
Contoh: belajarlah baik-baik agar tidak menyesal nanti
baik-baik
Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare