Berikut ini adalah penjelasan tentang batuk dalam Kamus Bahasa Indonesia
- batuk — ba.tuk
•
penyakit pada jalan pernapasan atau paru-paru yang kerap kali menimbulkan rasa gatal pada tenggorok sehingga merangsang penderita mengeluarkan bunyi yang keras seperti menyalak (ada banyak macam namanya)
Contoh: sudah sebulan lamanya ia menderita sakit batuk
•
mengeluarkan bunyi yang keras seperti menyalak yang disebabkan oleh penyakit pada jalan pernapasan atau paru-paru
Contoh: kalau batuk, tutuplah mulutmu

Lihat juga