Berikut ini adalah penjelasan tentang bermandi dalam Kamus Bahasa Indonesia
- bermandi — ber.man.di
•
berlumuran
Contoh: bermandi darah
•
bersimbah; bersiram (dengan)
Contoh: ia bekerja sama sampai bermandi keringat
•
banyak memperoleh
Contoh: benar-benar pada waktu itu para tengkulak bermandi uang

Lihat juga