Arti formasi dalam Kamus Bahasa Indonesia

Berikut ini adalah penjelasan tentang formasi dalam Kamus Bahasa Indonesia

formasi — for.ma.si
• seperangkat lapisan atau strata yang memiliki ciri litologis yang sama dan mengandung sisa-sisa kehidupan (fosil) yang sama pula
• susunan (pegawai, pengurus, kabinet, pesawat terbang, dan sebagainya)
Contoh: pesawat-pesawat terbang itu melintas dengan kecepatan tinggi dalam formasi huruf V; formasi pengurus PSSI akan disempurnakan
• susunan atau barisan (dalam sepak bola, bola basket, dan sebagainya) sebagai pola penyerangan atau pertahanan; penempatan pemain atau orang-orang yang akan melakukan senam
formasi
Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare