Berikut ini adalah penjelasan tentang insubordinasi dalam Kamus Bahasa Indonesia
- insubordinasi — in.sub.or.di.na.si
•
perlawanan atau pemberontakan terhadap atasan dalam hubungan dinas, misalnya awak kapal melawan nakho-da
•
keadaan membangkang atau tidak tunduk pada perintah
•
pembangkangan; pendurhakaan; ketidaktaatan; ke-tidakpatuhan

Lihat juga