Berikut ini adalah penjelasan tentang karmina dalam Kamus Bahasa Indonesia
- karmina — kar.mi.na
- pantun dua seuntai (pantun kilat), baris pertama sebagai sampiran dan baris kedua sebagai isi berupa sindiran dengan rumus rima a a, misalnya kayu lurus dalam lalang, kerbau kurus banyak tulang

Lihat juga