- lalu lintas
•
perihal perjalanan di jalan dan sebagainya
Contoh: pedagang-pedagang di tepi jalan sangat mengganggu lalu lintas
•
(berjalan) bolak-balik; hilir mudik
Contoh: banyak kendaraan lalu lintas di jalan raya
•
perhubungan antara sebuah tempat dengan tempat yang lain (dengan jalan pelayaran, kereta api, dan sebagainya)
Contoh: lalu lintas di Kalimantan banyak dilakukan melalui sungai