Arti langsung dalam Kamus Bahasa Indonesia

Berikut ini adalah penjelasan tentang langsung dalam Kamus Bahasa Indonesia

langsung — lang.sung
• jadi (tidak urung)
Contoh: pertandingan tidak langsung karena hujan
• terus (tidak dengan perantaraan, tidak berhenti, dan sebagainya)
Contoh: berlayar langsung dari Jakarta ke Manado; tindakan yang langsung mengenai kepentingan umum
• lewat dari tujuan
Contoh: langsung dari sasarannya
• berlanjut (hingga beberapa lamanya, hingga jauh, dan sebagainya)
Contoh: pertikaian itu langsung hingga kini
langsung
Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare