Berikut ini adalah penjelasan tentang mengalirkan dalam Kamus Bahasa Indonesia
- mengalirkan — meng.a.lir.kan
•
menyalurkan (air dan sebagainya) ke ...; menyebabkan mengalir
Contoh: mengalirkan air sungai ke sawah
•
mengarahkan cita-cita (politik dan sebagainya)
Contoh: gubernur itu berusaha mengalirkan pendapat yang beraneka ragam dari anggota masyarakat ke arah pembangunan
Lihat juga