Arti menggodok dalam Kamus Bahasa Indonesia

Berikut ini adalah penjelasan tentang menggodok dalam Kamus Bahasa Indonesia

menggodok — godok — meng.go.dok
• merebus
Contoh: menjelang Idulfitri ham pir setiap ibu rumah tangga menggodok ketupat
• mematangkan; mengolah
Contoh: Pemerintah saat ini sedang menggodok suatu ide pembinaan kesehatan pedesaan
menggodok
Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare