Berikut ini adalah penjelasan tentang pandai dalam Kamus Bahasa Indonesia
- pandai — pan.dai
•
juru (tukang) ramu
Contoh: pandai obat
•
dapat; sanggup
Contoh: anak itu sudah pandai membaca
•
berilmu
Contoh: banyak orang pandai di daerah ini
•
cepat menangkap pelajaran dan mengerti sesuatu; pintar; cerdas
Contoh: anak itu pandai, rajin, dan jujur
•
tukang tempa
Contoh: pandai besi
•
mahir; cakap; terampil
Contoh: karyawan itu pandai lagi cekatan; ia pandai berbahasa Inggris
Lihat juga