- pasangan — pa.sang.an
•
huruf penanda konsonan yang ditulis untuk menutup konsonan lain di depannya
•
yang selalu dipakai bersama-sama sehingga menjadi sepasang
Contoh: mana pasangan sepatu ini?
•
yang merupakan pelengkap bagi yang lain
Contoh: mana pasangan baju ini?
•
yang menjadi padanannya (jodohnya, teman bermainnya, dan sebagainya); partner
•
barang apa yang dipasang
•
petaruh (dalam perjudian)
•
salah satu dari dua organ tubuh yang berpasangan
•
hasil memasang
•
seorang perempuan bagi seorang laki-laki atau seekor binatang betina bagi seekor jantan atau sebaliknya
Contoh: mana pasangan menarimu?
•
kayu yang diletakkan di tengkuk lembu untuk menarik pedati