Berikut ini adalah penjelasan tentang perintis dalam Kamus Bahasa Indonesia
- perintis — pe.rin.tis
•
pasukan polisi (tentara) yang melakukan serangan pendahuluan
•
usaha pertama atau permulaan; pembuka jalan
Contoh: penerbangan perintis ke daerah-daerah terpencil
•
penduduk yang mula-mula membuka daerah baru
•
orang yang memulai mengerjakan sesuatu; pelopor
Contoh: para perintis kemerdekaan mendapat penghargaan dari Pemerintah
Lihat juga