Berikut ini adalah penjelasan tentang rangka dalam Kamus Bahasa Indonesia
- rangka — rang.ka
•
tulang-tulangan (tubuh, barang, rumah, dan sebagainya); kerangka
Contoh: rangka layang-layang
•
rancangan; rencana; skema; (dalam) kaitan (dengan); hubungan
Contoh: kita menyelenggarakan pembangunan dalam rangka mencapai tujuan nasional
•
bentuk dasar tempat mesin atau alat yang berfungsi sebagai penyangga atau penguat kedudukan
•
[Lihat {rengga}]

Lihat juga