- menyampaikan — sampai — me.nyam.pai.kan
- menyampirkan; menggantungkan
- Ibu menyampaikan cucian basah pada tali jemuran
- sampai — sam.pai
•
cukup
Contoh: gaji kami tidak sampai untuk hidup satu bulan
•
hingga
Contoh: buku itu dibacanya sampai tamat; perjanjian itu berlaku sampai tahun depan
•
terlaksana (tentang cita-cita, harapan, niat, dan sebagainya); tercapai
Contoh: mudah-mudahan cita-citamu sampai
•
mencapai tujuan; tamat
Contoh: sekolahnya tidak sampai
•
berbatas
Contoh: kedalaman sungai hanya sampai lutut
•
mencapai; datang; tiba
Contoh: setelah berjuang melawan badai, akhimya perahu kami sampai di pantai dengan selamat; kami sampai di Bandung malam hari
•
lebih dari
Contoh: harganya tidak sampai seratus rupiah