Berikut ini adalah penjelasan tentang menyelak dalam Kamus Bahasa Indonesia
- terselak — selak — ter.se.lak
- tersedak; kesedakan
- jangan bercakap-cakap sewaktu makan, nanti terselak
- menyelak — selak — me.nye.lak
•
mendesak; membangatkan; menggesa-gesakan
•
menyelip di antara atau di tengah-tengah antrean (tidak ikut antre dari belakang)
Contoh: dia menyelak di antara kerumunan penonton itu
•
membuka atau menyingkap (kain, selubung, tirai, dan sebagainya); menyingkapkan; menyingsingkan
Contoh: kita harus menyelak selubungnya
- selak — se.lak
- kayu palang untuk menutup pintu dan sebagainya
Lihat juga