Arti udik dalam Kamus Bahasa Indonesia

Berikut ini adalah penjelasan tentang udik dalam Kamus Bahasa Indonesia

udik
• desa; dusun; kampung (lawan kota)
Contoh: setiap Lebaran banyak orang Jakarta pulang ke udik
• kurang tahu sopan santun; canggung (kaku) tingkah lakunya; bodoh
Contoh: masih udik benar orang ini
• sungai yang sebelah atas (arah dekat sumber); (daerah) di hulu sungai
Contoh: perahu yang ke udik harus didayung
udik
Lihat juga
HomeSearchBookmarkShare